Wolves Pertimbangkan Jimmy Thelin sebagai Pengganti Gary O'Neil
3 months ago
12
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Wolverhampton Wanderers dikabarkan sedang mempertimbangkan untuk memboyong manajer Aberdeen, Jimmy Thelin, setelah performa buruk mereka di awal musim 2024-25 di bawah kepemimpinan Gary O'Neil.