Persik Kediri Dapat Tambahan Amunisi dengan Kembalinya Ezra dan Fergonzi
3 days ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Liga 1 Indonesia: Persik Kediri bakal mendapatkan suntikan amunisi dengan kembalinya dua pemain pilar, Ezra Walian dan Ramiro Fergonzi untuk pertandingan pekan ke-29 Liga 1 Indonesia musim 2024/2025.