Laurent Mekies Tak Akan Lupakan Jasa Besar Daniel Ricciardo
2 days ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita F1 : Petinggi tim Racing Bulls (RB) yaitu Laurent Mekies tidak mau melupakan jasa besar dari Daniel Ricciardo. Meski didepak pada pertengahan musim, tetapi Ricciardo diklaim telah membawa banyak hal positif ke dalam tim.