Kesatria Bengawan Solo Bertekad Untuk Segera Bangkit
7 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Basket IBL : Kesatria Bengawan Solo harus segera bangkit untuk meningkatkan posisi mereka di klasemen sementara. KBS harus mengoleksi lebih banyak kemenangan agar peluang mereka ke babak playoff dapat semakin terbuka lebar.