Alami Cedera Lawan Bosnia, Chris Fuhrich Diprediksi Absen Hingga Tiga Minggu

3 months ago 12
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Jerman: Winger Timnas Jerman, Chris Fuhrich, mengalami cedera robekan serat otot minor di area adductor saat membela Der Panzer melawan Bosnia & Herzegovina pada laga lanjutan UEFA Nations League 2024/25 di Stadium ‘Bilino Polje’, Sabtu (12/10) dini hari WIB.
Read Entire Article